Kabupaten Sumenep Madura adalah kabupaten di Jawa timur yang merupakan daerah kepulauan, jumlah pulaunya sebanyak 126, 48
dari pulau -pulau tersebut berpenghuni,78 tidak berpenghuni, 104 pulau
memiliki nama dan 22 pulau tidak bernama. Pulau-pulau tersebut menyebar
hingga ke batas perairan Bali dan Sulawesi.
Pulau Sepanjang adalah salah satu pulau yang terletak di gugusan kepulauan Sapeken, disamping
memiliki kandungan kekayaan alam seperti hasil hutan dan tambang minyak
ia juga memiliki nilai eksotik untuk dapat pula diangkat menjadi tujuan
wisata yang dapat menjadi asset bagi daerah, pulau terbesar kedua
setelah pulau kangean ini memiliki pantai -pantai yang indah yang
masing-masing pantainya memiliki ciri berbeda.
Sumber: http://aboudkiasworld.wordpress.com/category/pesona-alam-pulau-sepanjang/
0 komentar:
Posting Komentar